RSS
ANNYEONG HASEYO!WELCOME READER!ENJOY THIS BLOG^^

SEJARAH PADUAN SUARA MAHASISWA UNIVERSITAS GUNADARMA “SWARA DARMAGITA”


Awal terbentuknya Swara Darmagita dimulai dari berkumpulnya sekelompok mahasiswa yang senang bernyanyi, yang mengadakan latihan secara rutin dan teratur.
Lama-kelamaan tercetus ide untuk mendirikan Paduan Suara Mahasiswa SWARA DARMAGITA yang resmi berdiri pada tanggal 28 Oktober 1989.
Akhirnya, paduan suara ini mengalami perkembangan yang sangat pesat karena semakin bertambahnya jumlah anggota. Berkat tangan dingin Ibu Carli Laturiuw serta bimbingan dan gemblengan beliau, PSM SWARA DARMAGITA telah berhasil meraih prestasi demi prestasi.
Diantaranya; mengadakan pagelaran perdana paduan suara pada bulan November 1998.
Mengisi acara pembukaan Munas PRSSNI di Hotel Indonesia, yang dihadiri oleh Presiden RI saat itu, B.J. Habibie. Watupun silih berganti, begitu pula dengan pelatih SDG saat ini, berpindah tangan pada  Ida Bagus Putu Yogi akrab disapa Kak Yogi, dulu beliau adalah anggota SDG.

I AM @sdgchoir 's Soprano AND I'M PROUD :)

0 komentar:

Posting Komentar